ACEHFOOTBALL.net — Panitia pelaksana pertandingan kompetisi Liga 3-2019 wilayah Aceh Grup C sudah merilis jadwal babak penyisihan. Grup ini bakal ketat dan dihuni enam tim.
Tuan rumah, PSGL Gayoe Lues akan mengawali laga pembuka di Grup ini dengan menjamu PS Simeulue di Stadion Seribu Bukit, Blangkejeren, Gayo Lues, Kamis (1/8/2019).
Laga kedua akan berlangsung esok harinya yang mempertemukan derbi Aceh Tengah antara Persilatama Aceh Tengah menghadapi Persitas Takengon di tempat yang sama.
Di grup C berisi tuan rumah PSGL, Persada Abdya, Persal Aceh Selatan, PS Simeulue, Persilatama, Persitas.
Berikut ini jadwal lengkap pertandingan di Grup C:
Kamis — 01/08/19
— PSGL Gayo Lues vs PS Simeulue
Jumat — 02/08/19
— Persilatama vs Persitas
— Persal Aceh Selatan vs Persada Abdya
Sabtu — 03/08/19
— PS Simeulue vs Persitas
— PSGL Gayo Lues vs Persilatama
Ahad — 04/08/19
— PS Simeulue vs Persal Aceh Selatan
— Persada Abdya vs Persilatama
Senin — 05/08/19
— Persitas vs Persada Abdya
— PSGL Gayo Lues vs Persal Aceh Selatan
Selasa — 06/08/19
— Persilatama vs PS Simeulue
— PSGL Gayo Lues vs Persitas
Rabu — 07/08/19
— Persada Abdya vs PS Simeulue
— Persal Aceh Selatan vs Persilatama
Kamis — 08/08/19
— Persitas vs Persal Aceh Selatan
— PSGL Gayo Lues vs Persada
Komentar