ACEHFOOTBALL.net — Kompetisi Acehfootball Fantasy Premier League (APL) sudah masuk pekan 15. Ada kealpaan pada gameweek ke-9 dan 11. Kini Gameweek 12-15 akan kami umumkan pemenangnya di sini.
Pekan 12 ada JT Iskandar yang sukses meraup 90 poin, disusul El Hamars yang menjadi juara pada pekan 13 dengan nilai 124. Raihan poin ini menjadi yang tertinggi hingga gameweek 15 ini.
Kemudian, pada GW 14 ada JFA yang dimanajeri Teuku Adee yang tampil sebagai jawara dengan 92 poin. Dan pekan 15 Meuantok FC yang dimanajeri Alaidin Johan Syah tampil peraih poin tertinggi yakni 86 poin.
Ada dua pekan yang alpa dari monitoring kami, karena urusan teknis. Tapi, bagi manajer yang merasa jadi pemenang di pekan 9 dan 10 bisa kita diskusikan.
Daftar Pemenang:
Gameweek 15: FC Meuantok (86)
Gameweek 14: JFA (92)
Gameweek 13: El Hamars (124)
Gameweek 12: JT Iskandar (90)
Gameweek 11: –
Gameweek 10: Ramzul FC (91)
Gameweek 09: –
Gameweek 08: The Gunners (75)
Gameweek 07: Since FC (80)
Gameweek 06: Underdog (86)
Gameweek 05: Maziera Castiva (98)
Gameweek 04: Kuaci_2000 (95)
Gameweek 03: Bochlamps Retirement (79)
Gameweek 02: Der.Kaiser (81)
Gameweek 01: FC Bombastis (101)