ACEHSPORT — Kejuaraan Aceh open turnamen tenis meja sudah tuntas digelar di Gedung Olahraga (GOR) Harapan Bangsa Lhong Raya, Banda Aceh, selama empat hari yaitu 1-4 Desember 2019.
Turnamen itu digelar Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) yang 23 kabupaten-kota. Berikut ini adalah foto-foto kegiatan tersebut:
Komentar