• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Fans Menulis
  • Terms of use
  • Aturan Media Siber
Sabtu, Oktober 4, 2025
ACEHFOOTBALL.net
  • HOME
  • BOLA ACEH
  • BOLANESIA
  • LIGA DUNIA
  • FUTSAL
  • A-SPORT
  • ANALISIS
  • PERSIRAJA
  • FANTASY
  • TV
No Result
View All Result
ACEHFOOTBALL.net
Sabtu, Oktober 4, 2025
No Result
View All Result
ACEHFOOTBALL.net
No Result
View All Result

Jejak Karier M Fahri: Kiper Asal Aceh yang Mulai Bersinar di PSS Sleman

Redaksi Redaksi
Kamis, 02/10/2025 - 15:59 WIB
in Liga 2
Jejak Karier M Fahri: Kiper Asal Aceh yang Mulai Bersinar di PSS Sleman

Muhammad Fahri, kiper asal Langsa di PSS Sleman | Foto IG klub

Share on FacebookShare on Twitter

ACEHFOOTBALL.net – Nama Muhammad Fahri, kiper muda asal Aceh, kini tengah menjadi sorotan usai masuk dalam daftar Best XI Pekan Ketiga Pegadaian Championship Liga 2 2025/26.

Penampilan gemilangnya bersama PSS Sleman semakin menegaskan reputasinya sebagai salah satu penjaga gawang muda berbakat di Indonesia.

Fahri tampil kokoh ketika PSS mengalahkan Deltras FC 1-0 di Stadion Maguwoharjo, Senin (29/9). Ia mencatat clean sheet perdana musim ini dengan sejumlah penyelamatan krusial.

“Alhamdulillah, clean sheet,” ucapnya penuh syukur seusai laga. Pelatih PSS, Ansyari Lubis, pun memberi apresiasi. “Fahri tampil luar biasa, mentalnya kuat, dan itu jadi modal penting bagi tim,” tegasnya.

INFO BOLALAINNYA

PSMS Medan Jinakkan Sriwijaya FC 3-1 di Stadion Utama Sumut

PSMS Medan Jinakkan Sriwijaya FC 3-1 di Stadion Utama Sumut

04/10/2025 - 20:35 WIB
Persikad Tambah Derita PSPS Riau Dalam Laga Hujan Kartu

Persikad Tambah Derita PSPS Riau Dalam Laga Hujan Kartu

04/10/2025 - 19:39 WIB
PSMS Waspadai Kebangkitan Sriwijaya FC di Medan

PSMS Waspadai Kebangkitan Sriwijaya FC di Medan

04/10/2025 - 15:50 WIB
PSPS Andalkan Racikan Ibnu Grahan Hadapi Persikad Depok

PSPS Andalkan Racikan Ibnu Grahan Hadapi Persikad Depok

04/10/2025 - 15:45 WIB

Jejak karier Fahri cukup panjang. Lahir di Langsa, 17 Agustus 2000, ia memulai langkah dari PSBL Langsa lalu bergabung ke Semen Padang U-20.

Kariernya berlanjut ke Persis Solo di Liga 2 2021, sebelum sempat memperkuat Nusantara United (2022), lalu Persiraja Banda Aceh (2023).

Musim berikutnya, ia merapat ke Malut United, sebelum akhirnya resmi bergabung dengan PSS Sleman pada pra-musim Liga 2 2025/26.

Ketenangan di bawah mistar, refleks cepat, serta kemampuannya membaca arah bola menjadi alasan PSS merekrutnya.

Dan keputusan itu terbukti tepat. Hingga pekan ketiga, Fahri baru kebobolan dua gol dari tiga laga, menjadikan dirinya salah satu kiper dengan performa paling konsisten.

Bagi Fahri, bermain di Liga 2 bersama PSS Sleman adalah langkah penting untuk menatap ambisi yang lebih tinggi. “Persaingan adalah hal wajar. Justru itu motivasi bagi saya untuk terus berkembang,” ujarnya.

Dengan performa impresif ini, Fahri tak hanya menjadi harapan PSS Sleman dalam persaingan ketat Liga 2, tetapi juga membuka peluangnya untuk menatap level kompetisi yang lebih tinggi di masa depan.

Tags: ansyari lubisheadlineliga 2m fahriPSS Sleman
ShareTweetPin
Previous Post

Liga 2 Bergejolak Di Pekan Ke-3: Tiga Pelatih Dipecat Serentak

Next Post

Jadwal Pekan ke-4 Championship 2025/26: Duel Panas Siap Tersaji

BERITA BOLA LAINNYA

Persiraja Siap Tempur Hadapi Sumsel United di Jakabaring

Persiraja Fokus Perbaiki Kesalahan Jelang Hadapi Andik Dkk

04/10/2025 - 07:24 WIB
Pelatih Persiraja Matangkan Persiapan Hadapi Garudayaksa FC

Pelatih Persiraja Matangkan Persiapan Hadapi Garudayaksa FC

03/10/2025 - 16:21 WIB
Persiraja Berharap Tuah Cannor Flynn di Stadion Dimurthala

Persiraja Berharap Tuah Cannor Flynn di Stadion Dimurthala

03/10/2025 - 15:18 WIB
Jadwal Pekan ke-4 Championship 2025/26: Duel Panas Siap Tersaji

Jadwal Pekan ke-4 Championship 2025/26: Duel Panas Siap Tersaji

02/10/2025 - 16:08 WIB
Liga 2 Bergejolak Di Pekan Ke-3: Tiga Pelatih Dipecat Serentak

Liga 2 Bergejolak Di Pekan Ke-3: Tiga Pelatih Dipecat Serentak

02/10/2025 - 15:44 WIB
Catatan Menarik Pekan ke-3: Persiraja Paling Ganas Di Kotak Penalti

Catatan Menarik Pekan ke-3: Persiraja Paling Ganas Di Kotak Penalti

01/10/2025 - 17:18 WIB
PSIS Semarang Terpuruk, Kahudi Wahyu Resmi Didepak

PSIS Semarang Terpuruk, Kahudi Wahyu Resmi Didepak

01/10/2025 - 10:40 WIB
Suporter Jadi Pemicu PSPS Resmi Berpisah dengan Ilham Romadhona

Suporter Jadi Pemicu PSPS Resmi Berpisah dengan Ilham Romadhona

30/09/2025 - 15:46 WIB
PSS Sleman Raih Hattrick Kemenangan, Kiper Langsa Termotivasi

PSS Sleman Raih Hattrick Kemenangan, Kiper Langsa Termotivasi

30/09/2025 - 15:42 WIB
Head to Head Sriwijaya FC vs Persiraja: Laskar Kutaraja Unggul Tipis

Persiraja Posisi 7, Ujian Berat Sudah Menanti di Pekan Keempat

30/09/2025 - 08:55 WIB
Load More

Komentar

90 MENIT TERPOPULER

  • Persipura Vs Tornado FC: Badai Pantura Menang Dramatis di Jayapura

    Persipura Vs Tornado FC: Badai Pantura Menang Dramatis di Jayapura

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PSMS Medan Bekap Sumsel United 2-0, Sukses Bangkit di Kandang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Jejak Karier M Fahri: Kiper Asal Aceh yang Mulai Bersinar di PSS Sleman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Liga 2 Bergejolak Di Pekan Ke-3: Tiga Pelatih Dipecat Serentak

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PSMS Vs Sumsel United: Ayam Kinantan Bidik Kemenangan Perdana

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

KLASEMEN

UPDATE TERBARU

Jejak Karier M Fahri: Kiper Asal Aceh yang Mulai Bersinar di PSS Sleman

Jejak Karier M Fahri: Kiper Asal Aceh yang Mulai Bersinar di PSS Sleman

02/10/2025
Analisis Tiga Laga Awal Persiraja: Lebih Dominan dalam Statistik

Analisis Tiga Laga Awal Persiraja: Lebih Dominan dalam Statistik

29/09/2025
Garudayaksa dan Adhyaksa Ketat, Persiraja Masih di Papan Tengah

Garudayaksa dan Adhyaksa Ketat, Persiraja Masih di Papan Tengah

29/09/2025
Garudayaksa FC Ditahan Imbang PSPS Pekanbaru di Pakansari

Garudayaksa FC Ditahan Imbang PSPS Pekanbaru di Pakansari

29/09/2025
Drama Penalti di Ujung Laga, Adhyaksa FC Ditahan Persikad

Drama Penalti di Ujung Laga, Adhyaksa FC Ditahan Persikad

28/09/2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Fans Menulis
  • Terms of use
  • Aturan Media Siber

© 2020 - CV. Pedagangkata Aceh Media (Pekame). Made with in Indonesia
Developed by PT. Harian Aceh Indonesia

No Result
View All Result
  • HOME
  • BOLA ACEH
  • BOLANESIA
  • LIGA DUNIA
  • FUTSAL
  • A-SPORT
  • ANALISIS
  • PERSIRAJA
  • FANTASY
  • TV
  • Login

© 2020 - CV. Pedagangkata Aceh Media (Pekame). Made with in Indonesia
Developed by PT. Harian Aceh Indonesia